Similarity STRATEGI PELAYANAN ADMINISTRASI E-KTP DALAM KAJIAN KEPUASAN PELAYANAN (STUDI DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA MALANG)

Stella, Maria and Rohman, Abd (2019) Similarity STRATEGI PELAYANAN ADMINISTRASI E-KTP DALAM KAJIAN KEPUASAN PELAYANAN (STUDI DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA MALANG). Unitri Press, Malang.

[img]
Preview
Text
5. Similarity STRATEGI PELAYANAN ADMINISTRASI E-KTP DALAM KAJIAN KEPUASAN PELAYANAN.pdf - Similarity

Download (2MB) | Preview
Official URL: https://publikasi.unitri.ac.id/index.php/fisip/art...

Abstract

Pelayanan publik yang baik dapat dilihat dan dinilai dengan pelaksanaan yang sesuai dengan Standar Operasional Pelayanan sesuai UU No.25 Tahun 2009 dalam PERMENPAN. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi pelayanan administrasi e-KTP dalam kajian kepuasan pelayanan e-KTP pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dokumentasi. Analisis data menggunakan triangulasi. Keabsahan data menggunakan kriteria derajat kepercayaan yaitu triangulasi teknik. Pelaksanaan strategi sudah berjalan cukup baik sesuai prosedur yang ada dan palayanan semakin meningkat setiap tahunnya, dimana kepuasan pelayanan di Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil bisa dibuktikan dengan mampu melakukan/memberikan sesuatu yang dicari oleh masyarakat sehingga pada tingkat yang cukup. Adapun kepuasan yang bisa dirasakan masyarakat mengenai efektif dan efesien nya pelayanan: (1) efektif, pencapaian tujuan/target dalam batas waktu yang sudah ditetapkan tanpa sama sekali memperdulikan biaya ang sudah dikeluarkan (2) efisien, pencapaian target dengan menggunakan biaya yang sama untuk menghasilkan hasil yang lebih besar.

Item Type: Other
Subjects: I Ilmu Sosial > I Ilmu Sosial (General)
J Ilmu Politik > JA Ilmu Politik (General)
Depositing User: Abd Rohman
Date Deposited: 15 Feb 2020 02:06
Last Modified: 02 Dec 2020 06:37
URI: http://repository.unitri.ac.id/id/eprint/964

Actions (login required)

View Item View Item