Peer Review Efektivitas Kinerja Kepala Desa Dalam Mewujudkan Visi Misi Pembangunan Desa

Wela, Harni and Agung, Suprojo Peer Review Efektivitas Kinerja Kepala Desa Dalam Mewujudkan Visi Misi Pembangunan Desa. Jurnal JISIP Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi, Malang.

[img]
Preview
Image
EFEKTIVITAS KINERJA KEPALA DESA DALAM MEWUJUDKAN VISI MISI PEMBANGUNAN DESA-1.jpeg

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Image
EFEKTIVITAS KINERJA KEPALA DESA DALAM MEWUJUDKAN VISI MISI PEMBANGUNAN DESA-2.jpeg

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Image
EFEKTIVITAS KINERJA KEPALA DESA DALAM MEWUJUDKAN VISI MISI PEMBANGUNAN DESA-3.jpg

Download (237kB) | Preview
Official URL: https://publikasi.unitri.ac.id/index.php/fisip/art...

Abstract

Kepala Desa merupakan penguasa tunggal dalam pemerintah desa. Maka, upaya dalam proses penyelenggaran pemerintahandesa, dilihat dari ekeftivitas kinerja kepala desa untuk menciptakan mekanisme pemerintahan yang dapat mengemban visi misi kepala desa dalam mewujudkan masyarakat yang sejahtera secara berkeadilan, Visi misi merupakan fokus dan arah bagi pemerintahan secara keseluruhan termasuk bagi kinerja kepala desa. Dengan demikian, yang menjadi penelitian yaitu : Untuk mengetahui bagaimana efektivitas kinerja Kepala Desa, dan Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi kinerja Kepala Desa dalam mewujudkan visi misi pembangunan desa. Metode penelitian dilakukan dengan jenis pendekatan kualitatif, jenis dan sumber data meliputi data primer dan sekunder.Pengumpulan data melalui teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi.Instrumen penelitian meliputi peneliti sendiri, panduan wawancara, dan catatan lapangan, Teknik sampling menggunakanpurposive sampling.Keabsahan data menggunakan teknik triangulasi.Analisis dengan Reduksi, Penyajian dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian adalah Efektivitas kinerja kepala desa dalam mewujudkan visi misi pembangunan desa sudah dapat dikatakan baik dengan dilihat dari berbagai aspek. Adapun faktor yang mempengaruhi kinerja kepala desa dalam mewujudkan visi misi pembangunan desa yaitu cara berpikir masyarakat untuk meningkatkan SDM, partisipasi, taraf pendidikan, kerja sama yang baik, serta rasa tangung jawab bersama yang masyarakat dan perangkat desa. Adapun gaya kepemimpinan kepala desa sangat mendukung berjalannya visi misi.

Item Type: Other
Subjects: I Ilmu Sosial > I Ilmu Sosial (General)
J Ilmu Politik > JA Ilmu Politik (General)
Depositing User: agung suprojo
Date Deposited: 02 Aug 2019 03:24
Last Modified: 24 Jan 2020 03:04
URI: http://repository.unitri.ac.id/id/eprint/462

Actions (login required)

View Item View Item