Hasil Cek Plagiasi Artikel Jurnal SINTA 6 "PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN KANTOR TERPADU"

Fithriana, Noora and Adi, Agung Nugroho (2020) Hasil Cek Plagiasi Artikel Jurnal SINTA 6 "PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN KANTOR TERPADU". Unitri Press, Referensi: Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi.

This is the latest version of this item.

[img]
Preview
Text
8%_PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN KANTOR TERPADU.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: https://jurnal.unitri.ac.id/index.php/refrensi/art...

Abstract

Penelitian ini bersifat kuantitatif dalam rangka mengukur pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan dan menggambarkan rata-rata indikator kompensasi. Penelitian mengumpulkan data dari isian kuesioner dari 204 Aparatur Sipil Negara yang dipilih secara acak di Kantor Terpadu Kota Malang dan menganalisisnya dengan pengujian-pengujian: validitas, reliabilitas, normalitas, heteroskedastisitas, regresi linier sederhana, dan statistika deskriptif dengan memakai IBM SPSS 25. Penelitian ini berhasil mendapatkan ukuran 37,4 % pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan, sisanya kemungkinan terpengaruh variabel lain. Hasil dari pengujian membuktikan hipotesis berarti kompensasi mempengaruhi kinerja karyawan secara signifikan. Sehingga, jika Pemkot Malang ingin mengevaluasi kinerja Aparatur Sipil Negaranya harus mengimbangi dengan pemberian kompensasi yang layak. Indikator gaji di dalam variabel kompensasi menunjukkan rata-rata 3,990. Artinya, responden mendapatkan gaji yang sesuai setiap bulannya. Semakin layak dan adil kompensasi yang diterima, semakin baik pula kinerja Aparatur Sipil Negara Pemkot Malang.

Item Type: Other
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Mrs NOORA FITHRIANA
Date Deposited: 03 Oct 2023 05:20
Last Modified: 03 Oct 2023 05:20
URI: http://repository.unitri.ac.id/id/eprint/3211

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item